Orientasi Wilayah, Wakapolda Kalteng Kunjungi Polres Gunung Mas

    Orientasi Wilayah, Wakapolda Kalteng Kunjungi Polres Gunung Mas

    GUNUNG MAS - Wakapolda Kalimantan Tengah (Kalteng) Brigjen Pol. Mohamad Agung Budijono, S.I.K., M.Si., bersama rombongan melaksanakan kunjungan kerja Orientasi Wilayah ke Mapolres Gunung Mas (Gumas), Polda Kalteng, Kamis (2/2/2023) pukul 08.00 WIB.

    Setibanya di Mapolres setempat, Wakapolda didampingi Karologistik, Dansat Brimob dan Wadirkrimsus disambut langsung oleh Kapolres Gumas AKBP Asep Bangbang Saputra, S.I.K., didampingi oleh pejabat Polres dengan prosesi pengalungan bunga di depan pintu masuk Mapolres.

    Dalam kunjungan perdana ini, Wakapolda mempunyai beberapa agenda, yaitu memberikan arahan kepada personel Polres Gumas dan Polsek jajarannya dan tatap muka dengan Forkopimda Kab. Gunung Mas.

    "Kami sangat bangga dan merupakan suatu kehormatan mendapat kunjungan dari Wakapolda dan sejumlah pejabat utama Polda Kalteng, " kata, " Kapolres. 

    gunung mas
    Indra Gunawan,S.Sos

    Indra Gunawan,S.Sos

    Artikel Sebelumnya

    Truk Angkut Batubara Stiker Bumdes, Camat...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Ijazah Palsu, Polres Gunung Mas Tetapkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak
    Gantikan KRI DPN-365, KRI SIM-367 Emban Mandat MTF XXVIII-P/UNIFIL
    Kontingen Defile TNI Turut Meriahkan India's Republic Day Parade Ke-76
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah

    Ikuti Kami